Tokk! Presiden Prabowo Re-shuffle Kabinet Merah Putih

Reshuffle Kabinet Prabowo Resmi Diumumkan!

Presiden Prabowo melakukan reshuffle kabinet dengan menghadirkan sejumlah wajah baru di jajaran menteri:

  1. Purbaya Yudhi kini menjabat Menteri Keuangan, menggantikan Sri Mulyani.
  2. Mukhtarudin diangkat sebagai Menteri Perlindungan Pekerja Migran Indonesia, menggantikan Abdul Kadir Karding.
  3. Ferry Juliantono menjabat Menteri Koperasi, menggantikan Budi Arie Setiadi.
  4. Mochamad Irfan Yusuf ditunjuk sebagai Menteri Haji & Umrah.
  5. Dahnil Anzar mendampingi sebagai Wakil Menteri Haji & Umrah.


Reshuffle ini menandai penyesuaian strategi pemerintahan, terutama di bidang ekonomi, perlindungan pekerja, hingga urusan ibadah haji dan umrah.